Universitas
muhammadiyah merupakan salah satu universitas swasta di daerah Kota Malang.
Universitas ini disebut juga kampus putih dikarenakan warna gedung yang
menyeluruhnya berwarna putih. meskipun universitas ini swasta menurut saya
universitas ini mampu mengungguli unversitas lainya yang berbasis negeri.
kampus ini ada 3 bagian yang terdapat di Kota Malang
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) tidak
hanya berasal dari jawa timur melainkan dari luar kota bahkan dari mancanegara
(luar negeri). Di UMM tidak hanya di ajarkan tentang ilmu pengetahuan tetapi
juga diajarkan tentang agama agar menjadi mahasiswa yang taat kepada ajaran
islam dan berperilaku yang sesuai dengan nilai-nilai social.
Universitas ini memiliki banyak keunggulan yang sama
dengan universitas negeri di kota malang. Jadi anda tidak akan pernah menyesal
untuk belajar di umm ini meskipun ada dosen killer. Hehe. Universitas muhammadiyah
for great future. Hehe
No comments:
Post a Comment